INDONEWS.ID

  • Sabtu, 18/01/2020 10:59 WIB
  • Ayatollah Restui Pasukan Elit Iran Bertempur di Luar Wilayah Iran

  • Oleh :
    • Rikard Djegadut
Ayatollah Restui Pasukan Elit Iran Bertempur di Luar Wilayah Iran
Pemimpin tertinggi Iran, Ayatollah Ali Khamenei (Foto: Ist)

Jakarta, INDONEWS.ID - Pemimpin tertinggi Iran, Ayatollah Ali Khamenei merestui pasukan elit Garda Revolusi Iran untuk dapat melakukan perlawanan di luar batas negara itu setelah pasukan Amerika Serikat membunuh Jenderal Quassem Soleimani.

Khamenei menyampaikan restu sekaligus dukungan terhadap pasukan Garda Revolusi Iran saat memberikan kotbah pada salat Jumat, 17 Februari. Ini kotbah pertama Khamenei sejak delapan tahun lalu.

Baca juga : Soal Pesawat Ukraine Tertembak, Ayatollah Pasukan Iran Berhentilah Merasa Bersalah

Menurut Khamenei kerja Soleimani untuk memproyeksikan militer Iran berpengaruh di luar negeri akan berlanjut. Pasukan Garda Revolusi Iran yang dipimpin Khamenei bertugas melindungi negara-negara yang ditekan di kawasan ini.

"Tentar Garda Revolusi bertempur tanpa batas," tegas Khamenei, sebagaimana dilaporkan Reuters, 17 Januari 2020.*

Artikel Terkait
Soal Pesawat Ukraine Tertembak, Ayatollah Pasukan Iran Berhentilah Merasa Bersalah
Artikel Terkini
Panglima TNI Hadiri Rapat Koordinasi Teknis Kesehatan TNI Tahun 2024
Terinspirasi Langkah Indonesia, Suarakan Penundaan dan Perubahan Kebijakan EUDR
Ketua KIP: Pertamina Jadi `Role Model` Keterbukaan Informasi Publik di Sektor Energi
Kemendagri Intruksikan Pemprov Kaltara Percepat Pembangunan Daerah Berbasis Inovasi
Semangat Kartini dalam Konteks Kebangsaan dan Keagamaan Moderen
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas