INDONEWS.ID

  • Senin, 04/09/2017 14:09 WIB
  • Djarot Prihatin Aplikasi Qlue Marak Diisi Laporan Ngasal

  • Oleh :
    • luska
Djarot Prihatin Aplikasi Qlue Marak Diisi Laporan Ngasal
Aplikasi Qlue

Jakarta, INDONEWS.ID - Menyoroti penuhnya aplikasi qlue dengan laporan laporan yang tidak semestinya dilaporkan, Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat, menghimbau agar warga Jakarta untuk lebih selektif dalam menyampaikan keluhan maupun informasi melalui aplikasi Qlue.

Apabila ada maslah yang dapat diselesaikan secara mandiri, lebih baik diselesaikan langsung.

Baca juga : Pj Bupati Maybrat Pimpin Rapat dengan BPK Terkait Laporan Keuangan Pemda TA 2023

"Kalau ternyata itu persoalan sederhana yang bisa dikerjakan oleh warga sendiri, kenapa tidak segera diatasi. Contohnya menggeser ban yang ada di pinggir jalan. Kenapa sih itu nggak sendiri? Pakai dimasukkan ke Qlue?" kata Djarot, kepada wartawan di Balai Kota Jakarta, Senin (4/9/2017).

Dikatakan Djarot prinsip gotong royong dan kepedulian dalam masyarakat perlu diutamakan,salah satunyayaitu berpartisipasi mengatasi persoalan yang ada di lingkungan sekitar.

Baca juga : Respons Laporan Bank BI, BSKDN Kemendagri Rumuskan Isu Strategis Pembangunan Ekonomi Daerah bersama Pakar

Djarot pun meminta pihak developer untuk melakukan verifikasi agar laporan yang masuk adalah benar-benar berkualitas, bukan laporan yang menumpuk-numpuk tetapi tidak memiliki substansi yang jelas. (Lka)

Baca juga : Pj Bupati Maybrat Hadiri Penyerahan Laporan Pemeriksaan Kinerja dan Belanja Daerah di Manokwari
Artikel Terkait
Pj Bupati Maybrat Pimpin Rapat dengan BPK Terkait Laporan Keuangan Pemda TA 2023
Respons Laporan Bank BI, BSKDN Kemendagri Rumuskan Isu Strategis Pembangunan Ekonomi Daerah bersama Pakar
Pj Bupati Maybrat Hadiri Penyerahan Laporan Pemeriksaan Kinerja dan Belanja Daerah di Manokwari
Artikel Terkini
Panglima TNI Hadiri Rapat Koordinasi di Kemenkopolhukam Bahas Situasi di Papua dan Permasalahan Tanah di Sumsel
Cegah Perang yang Lebih Besar, Hikmahanto Sarankan Menlu Retno untuk Telepon Menlu Iran Agar Tidak Serang Balik Israel
Menakar Perayaan Idulfitri dengan Kearifan Lokal Secara Proporsional
Pj Bupati Maybrat Sidak Kantor Distrik Ayamaru Jaya, Ini yng Dijumpai
Bahas Inklusivitas Keuangan hingga Stabilitas Geopolitik, Menko Airlangga Berbincang Hangat dengan Mantan Perdana Menteri Inggris Tony Blair
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas