INDONEWS.ID

  • Senin, 26/03/2018 17:04 WIB
  • BNN Musnahkan Ratusan Kilo Barang Bukti Narkoba Hasil Pengungkapan Kasus

  • Oleh :
    • hendro
BNN Musnahkan Ratusan Kilo Barang Bukti Narkoba Hasil Pengungkapan Kasus
Deputi Pemberatasan BNN Irjen Arman Depari saat menerima Pemred INDONEWS Drs Asri Hadi diruang kerjanya.

Jakarta, INDONEWS.ID –  Badan Narkotika Nasional (BNN) menggelar pemusnahan barang bukti jenis narkotika.

Menurut Deputi Pemberatasan BNN Irjen Arman Depari,  pemberantasan kali ni merupakan hasil dari 13 pengungkapan kasus yang ditanangai pihaknya sejak akhir Januari hingga Februati 2018. Adapun barang bukti yang dimusnahkan meliputi, sabu seberat 150,177 Kg dan 89.030 butir pil ekstas.

Baca juga : PTPN IV Regional 4 Jambi, Bantu Korban Banjir Bandang di Sumbar

"Sejumlah barang bukti yang kita dimusnahkan yaitu, 150,177 kg sabu, 89.030 butir ekstasi, 11.464 butir tablet, 1,211 kg kristal putih, 0,054 kg pecahaaan tablet merah dan 9,974 kg serbuk," ujar Arman  di gedung BNN, Cawang, Jakarta Timur, Senin (26/3/2018).

 Arman menjelaskan, dari hasil pengungkapan ini   sebanyak 35 orang pelaku yang berhasil diamankan. Dan satu pelaku berjenis kelamin perempuan.

Baca juga : Aksi PNM Peduli Serahkan Sumur Bor Untuk Warga Indramayu Dan Tanam Mangrove Rhizophora

Lebih lanjut Arman menambahkan,  semua barang bukti yang akan dimusnahkan itu, sebagain akan dibawa ke rumah sakit pusat angkatan darat (RSPAD), Gatot Subroto. "Karena alat yang ada disini tidak cukup untuk melakukan pemusnahan," ungkapnya. (hdr)

Baca juga : PTPN IV Regional 4 Jambi, Bantu Beras Warga Solok
Artikel Terkait
PTPN IV Regional 4 Jambi, Bantu Korban Banjir Bandang di Sumbar
Aksi PNM Peduli Serahkan Sumur Bor Untuk Warga Indramayu Dan Tanam Mangrove Rhizophora
PTPN IV Regional 4 Jambi, Bantu Beras Warga Solok
Artikel Terkini
PTPN IV Regional 4 Jambi, Bantu Korban Banjir Bandang di Sumbar
HOGERS Indonesia Resmi Buka Gelaran HI-DRONE2 di Community Park, Pantai Indah Kapuk 2
Ketua Pengadilan Negeri Batusangkar Dirikan Dapur dan Pendistribusian untuk Korban Banjir Bandang Tanah Datar
Aksi PNM Peduli Serahkan Sumur Bor Untuk Warga Indramayu Dan Tanam Mangrove Rhizophora
PTPN IV Regional 4 Jambi, Bantu Beras Warga Solok
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas