INDONEWS.ID

  • Rabu, 14/11/2018 02:28 WIB
  • Dongkrak Suara Pileg, SBY Bebaskan Pilihan Kader Demokrat

  • Oleh :
    • budisanten
Dongkrak Suara Pileg, SBY Bebaskan Pilihan Kader Demokrat
SBY bebaskan kadernya pilih Capres di Pilpres 2019, tegaskan politik dua kaki yang diterapkan oleh Partai Demokrat sejak awal. (foto : ist)

Jakarta, INDONEWS.ID - Meskipun Demokrat ikut di koalisi kubu Prabowo-Sandi, Ketum Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) membebaskan para kadernya dalam mendukung salah satu pasangan kandidat Capres-Cawapres pada Pilpres 17 April 2019.

Pada pembekalan calon legislatif DPR RI dan konsolidasi partai di Jakarta kemarin, SBY mengatakan membebaskan mereka menyusun strategi sesuai karakteristik daerahnya masing -masing.

Baca juga : Putra Asli Papua dan NTT Diusulkan Jadi Menteri Milenial Kabinet Jokowi

Hinca Panjaitan, Sekjen Demokrat ketika ditanya wartawan, kenapa tidak mengundang Prabowo, memiliki jawaban tersendiri.

 "Loh ini acara internal khusus bahas pemilu legislatif, bukan pemilu Presiden. Sama sekali tidak ada ada yel yel dukungan ke Prabowo. Spanduk kecil Prabowo pun tidak ada. Yang ada spanduk keluarga Yudhoyono dalam ukuran besar," ujar Hinca.

Baca juga : KPU Tetapkan Presiden dan Wapres Terpilih Sore Ini

Jelas kan sikap Demokrat? (zaenal brigga)

Baca juga : KPU Berharap Kedua Paslon Terpilih Hadiri Rapat Pleno Penetapan Presiden dan Wakil Presiden 2019-2024
Artikel Terkait
Putra Asli Papua dan NTT Diusulkan Jadi Menteri Milenial Kabinet Jokowi
KPU Tetapkan Presiden dan Wapres Terpilih Sore Ini
KPU Berharap Kedua Paslon Terpilih Hadiri Rapat Pleno Penetapan Presiden dan Wakil Presiden 2019-2024
Artikel Terkini
Menjadi Tulang Punggung Pengembangan Usaha Ultra Mikro Indonesia, PNM Ikuti 57th APEC SMEWG
Tiga Orang Ditemukan Meninggal Akibat Tertimbun Longsor di Kabupaten Garut
Pimpin Proses Penyiapan dan Percepatan Keanggotaan Indonesia pada OECD, Presiden Joko Widodo Tunjuk Menko Perekonomian sebagai Ketua Tim Nasional OECD
Kemendagri Dukung Pelaksanaan Proyek Strategis Nasional Melalui Optimalisasi Kebijakan Fiskal Nasional
Kemendagri Dorong Percepatan Pemenuhan Sarana dan Prasarana Pemerintahan di 4 DOB Papua
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas