INDONEWS.ID

  • Senin, 25/11/2019 06:43 WIB
  • BMKG : Hujan Lokal akan Mengguyur Jakarta

  • Oleh :
    • luska
BMKG : Hujan Lokal akan Mengguyur Jakarta
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyampaikan peringatan dini kepada masyarakat supaya waspada akan potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang dengan durasi singkat di sebagian wilayah di Jakarta pada Selasa, (18/12/2018).

Jakarta, INDONEWS.ID - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat cuaca Wilayah DKI Jakarta pada Senin (15/11/2019) pagi hingga siang cerah berawan untuk Jakarta Barat, Jakarta Pusat, Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu, sedangkan Jakarta Timur dan Jakarta Selatan akan di guyur hujan lokal.

Malam harinya hujan lokal kembali akan singgah di Jakarta Barat, Jakarta Pusat, Jakarta Selatan, Jakarta Timur dan Jakarta Utara, untuk Kepulauan Seribu cuaca cerah berawan dimalam harinya. Pada Diniharinya cuaca berawan akan menyelimuti seluruh Wilayah DKI Jakarta dan Kepulauan Seribu.

Suhu akan berkisar antara 23 - 32 derajat celcius dan kelembaban udara mencapai 65 sampai 95 persen. 

Berikut prakiraan cuaca yang diambil dari laman resmi BMKG :

 

Jakarta Barat Cerah Berawan Hujan Lokal Berawan 23 - 33 65 - 95
Kota Prakiraan Cuaca Suhu
( °C )
Kelembapan
( % )
Siang Malam Dini Hari
Jakarta Pusat Cerah Berawan Hujan Lokal Berawan 25 - 31 75 - 90
Jakarta Selatan Hujan Lokal Hujan Lokal Berawan 23 - 32 65 - 95
Jakarta Timur Hujan Lokal Hujan Lokal Berawan 23 - 32 65 - 95
Jakarta Utara Cerah Berawan Hujan Lokal Berawan 25 - 31 75 - 90
Kepulauan Seribu Cerah Berawan Cerah Berawan Berawan 26 - 29 80 - 90

 

Baca juga : BMKG: Gempa Berkekuatan 5,7 Magnitudo Guncang Bayah Banten
Artikel Terkait
BMKG : Waspada Potensi Cuaca Ekstrem Sepekan ke Depan
Modifikasi Cuaca, Strategi BMKG Minimalisir Cuaca Ekstrem Selama Lebaran
BMKG: Gempa Berkekuatan 5,7 Magnitudo Guncang Bayah Banten
Artikel Terkini
PTPN IV Regional 4 Latih 20 Petugas PSR
Pj Bupati Maybrat hadiri Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024
Mendagri Ingatkan Pemda Terus Jaga Inflasi di Tengah Instabilitas Global
Buka SPM Awards 2024, Wamendagri Dorong Pemda Berikan Pelayanan Optimal bagi Masyarakat
Mendagri Minta Pemda Lakukan Terobosan Peningkatan Pendapatan Asli Daerah
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas