INDONEWS.ID

  • Kamis, 02/07/2020 18:30 WIB
  • Bocoran Reshuffle Kabinet, Yasona Digeser Mahfud MD Tanpa Posisi

  • Oleh :
    • Rikard Djegadut
Bocoran Reshuffle Kabinet, Yasona Digeser Mahfud MD Tanpa Posisi
Susunan Kabinet Indonesia Maju Joko Widodo-Ma`aruf Amin (Foto: Ist)

Jakarta, INDONEWS.ID - Isu reshuffle atau perombakan menteri Kabinet Indonesia Maju terus mengemuka menyusul signal kuat Presiden Jokowi ke publik belakangan ini.

Rencana reshuffle kabinet periode kedua pemerintahan Presiden Joko Widodo bersama Ma`aruf Amin keluar dari mulut Presiden Jokowi sendiri.
Ia menyampaikan niatnya mereshuffle Kabinet Indonesia Maju saat Presiden Jokowi memimpin sidang kabinet paripurna.

Baca juga : Sri Agustin, Nasabah Mekaar Yang Dipuji Jokowi Berbagi Tips Eksis Jalani Usaha Sambel

Alasan Jokowi cukup mendasar. Ia menyayangkan para pembantunya kurang memiliki sense of crisis. Jokowi menuntut para pembantunya bekerja extraordinary di tengah pandemi COVID-19.

Dari informasi yang didapat INDONEWS.ID, beberapa nama akan digeser ke pos lainnya, namun ada juga beberapa nama yang akan keluar dari KIM. Sementara itu, akan ada juga nama-nama baru dalam sususan menteri KIM Jokowi-Ma`aruf.

Baca juga : DJP Jaksel II Resmikan Tax Center STIH IBLAM

Salah satu menteri yang tidak "nongol" dalam susunan Kabinet Indonesia Maju hasil reshufle adalah Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusi (MenkumHAM) Yasona Laoly.

Sementara pos MenkhumHAM bakal diisi Prof Dr. Mahfud MD yang semula menjabat sebagai Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan. Adapun pos yang ditinggalkan Mahfud akan diisi oleh Jenderal (Purn) Polisi Budi Gunawan.*(Rikard Djegadut).

Baca juga : Pimpin Peringatan Hari Otonomi Daerah, Mendagri Tekankan soal Pembangunan Berkelanjutan Menuju Ekonomi Hijau
Artikel Terkait
Sri Agustin, Nasabah Mekaar Yang Dipuji Jokowi Berbagi Tips Eksis Jalani Usaha Sambel
DJP Jaksel II Resmikan Tax Center STIH IBLAM
Pimpin Peringatan Hari Otonomi Daerah, Mendagri Tekankan soal Pembangunan Berkelanjutan Menuju Ekonomi Hijau
Artikel Terkini
Ke Perbatasan Papua, BNPP Pastikan Pembangunan Infrastruktur Berjalan
Sri Agustin, Nasabah Mekaar Yang Dipuji Jokowi Berbagi Tips Eksis Jalani Usaha Sambel
DJP Jaksel II Resmikan Tax Center STIH IBLAM
Prof Tjandra: Lima Komponen Penting Pengendalian Malaria
Pimpin Peringatan Hari Otonomi Daerah, Mendagri Tekankan soal Pembangunan Berkelanjutan Menuju Ekonomi Hijau
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas