INDONEWS.ID

  • Sabtu, 06/02/2021 12:07 WIB
  • Pangdam XIII/Merdeka Hadiri Pelantikan Pengurus KPI

  • Oleh :
    • luska
Pangdam XIII/Merdeka Hadiri Pelantikan Pengurus KPI

Manado, INDONEWS.ID - Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Santos G. Matondang, M.M., M.Tr (Han) menghadiri pelantikan Anggota kepengurusan Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Provinsi Sulawesi Utara bertempat di Ruang Mapalus Kantor Gubernur Sulut, Jumat (5/2/2021)

Adapun nama nama Anggota Kepengurusan Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Prov Sulut periode 2021-2024 yang dilantik diantaranya Reidy F. Sumual, S.Sos, Boyke R. Paparang, S.Ip, Boyke D. Sondakh, SE, Pengasihan Amisan, S.IP, Meilany Rauw, SE, Hamri Mokoagow, SH, Merlyn C.P Matulangkow, SH.

Baca juga : Pangdam: Gereja wujudkan ikatan cinta kasih antara Allah dan manusia

Hadir dalam kegiatan tersebut Wakil Gubernur Prov. Sulut Drs. Steven O.E Kandouw, Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Santos Gunawan Matondang, S.I.P., M.M., M.Tr (Han), Kapolda Sulut Irjen Pol Drs. Panca P. Simanjuntak, M.Si, Danrem 131/Stg Brigjen TNI Prince Meyer Putong, Danlantamal VIII/Mdo Kolonel (Mar) Wayan Ariwijaya, SE, Ketua DPRD Prov. Sulut dr. Fransiscus Sioangen, Sp.B., K.B.D, dan Kadisops Lanud Sam Ratulangi. (Lka)

 

Baca juga : Pangdam XIII/Merdeka Hadiri Pelantikan Walikota dan Wakil Walikota Serta Bupati dan Wakil Bupati
Artikel Terkait
Pangdam: Gereja wujudkan ikatan cinta kasih antara Allah dan manusia
Pangdam XIII/Merdeka Hadiri Pelantikan Walikota dan Wakil Walikota Serta Bupati dan Wakil Bupati
Pangdam XIII/Merdeka Ikuti Rapim TNI AD TA 2021
Artikel Terkini
Panglima TNI Rotasi dan Mutasi 130 Perwira Tinggi TNI
Dari Katedral Jakarta: Kiat Keluar dari Teror Pinjol Ilegal
Simak Ya! Dirancang Khusus bagi Mobil Terbaru, Audioworkshop Luncurkan Tiga Produk Car Audio Paling Mutakhir
Mendagri: Kepala Daerah Diberi Ruang untuk Bermanuver dan Melakukan Terobosan Kreatif
Kunjungan Paus Fransiskus, Inspirasi Memupuk Kasih Sayang dan Persaudaraan Sekaligus Kontranarasi Bagi Radikalisme-Terorisme
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
vps.indonews.id