INDONEWS.ID

  • Jum'at, 01/12/2017 17:16 WIB
  • Habib Rizieq Dipastikan Beri Ceramah di Reuni 212

  • Oleh :
    • hendro
Habib Rizieq Dipastikan Beri Ceramah di Reuni 212
Habib Rizieq (istimewa)

Jakarta,INDONEWS.ID- Habib Rizieq dipastikan tetap akan memberikan ceramah kepada para peserta yang hadir di Monumen Nasional (Monas). Demikian dikatakan Ketua Panitia Reuni Aksi 212 Misbahul Anam.

Nemun demikian, Misbahul belum mau memastkan kehadiran Pimpinan Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Shihab dalam kegiatan besok.

Baca juga : Warung NKRI Digital, Cara BNPT Kolaborasikan Pencegahan Radikalisme dan Terorisme di Era Digitalisasi

"Nanti akan ada sambutan beliau, bahkan kita akan dengarkan ceramah beliau. Kita dengarkan saja hari Sabtu ceramah Habib Rizieq di Monas," kata Misbahul di Wisma PHI, Cempaka Putih, Jakarta Pusat, Jumat (1/12/2017).

Sedangkan untuk kehadiran beberapa tokoh, Misbahul mengatakan tokoh yang dipastikan hadir dalam acara reuni Aksi 212  adalah Wakil Ketua DPR Fadli Zon dan Fahri Hamzah. "Pak Fadli dan Fahri Hamzah, kemudian yang lain-lain," ujar Misbahul.

Baca juga : Mendagri Atensi Keamanan Data Pemilih pada Penyelenggaraan Pilkada Serentak 2024

Untuk diketahui, berdasarkan informasi yang dihimpun Kegiatan reuni aksi 212 ini akan berlangsung di Monas, diawali dengan salat tahajud dan salat subuh berjamaah di Masjid Istiqlal sejak pukul 03.00 WIB. Acara diperkirakan akan ditutup pukul 10.00 WIB dan diisi dengan tabligh akbar serta tausyiah.

 

Baca juga : Kemendagri Serahkan DP4 kepada KPU sebagai Bahan Penyusunan DPT Pilkada Serentak 2024

 

Artikel Terkait
Warung NKRI Digital, Cara BNPT Kolaborasikan Pencegahan Radikalisme dan Terorisme di Era Digitalisasi
Mendagri Atensi Keamanan Data Pemilih pada Penyelenggaraan Pilkada Serentak 2024
Kemendagri Serahkan DP4 kepada KPU sebagai Bahan Penyusunan DPT Pilkada Serentak 2024
Artikel Terkini
Warung NKRI Digital, Cara BNPT Kolaborasikan Pencegahan Radikalisme dan Terorisme di Era Digitalisasi
Bahas Revitalisasi Data, Pj Bupati Maybrat Rapat Bersama tim Badan Pusat Statistik Setempat
Mendagri Atensi Keamanan Data Pemilih pada Penyelenggaraan Pilkada Serentak 2024
Kemendagri Serahkan DP4 kepada KPU sebagai Bahan Penyusunan DPT Pilkada Serentak 2024
Terima Peta Jalan Aksesi Keanggotaan OECD, Indonesia Perkuat Komitmen Konstitusional Berpartisipasi Aktif dalam Tatanan Dunia
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas