INDONEWS.ID

  • Selasa, 25/06/2019 16:30 WIB
  • Masyarakat Indonesia di Eropa Gelar Diskusi Kemajuan Indonesia

  • Oleh :
    • hendro
Masyarakat Indonesia di Eropa Gelar Diskusi Kemajuan Indonesia
Tsmara Amany, ketua DPP Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Prof Hendro Wicaksono dari Jacobs University. Serta Ganjar Pranowo, Gubernur Jawa Tengah

Berlin, INDONEWS. iD - Gloria Event Center Berlin dihebohkan oleh lebih kurang 600 peserta acara Temu Diaspora Indonesia se-Eropa, Minggu (23/6/2019)lalu.

Para peserta berdatangan dari 15 negara, antara lain Austria, Belgia, Belanda, Denmark, Islandia, Finlandia, Hongaria, Inggris, Jerman, Norwegia, Prancis, Portugal, Spanyol, Swedia dan Swiss.

Baca juga : Wakil Kanselir Jerman: Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Salah Satu Tertinggi di Kawasan Asia Tenggara

Acara dengan tema Kemajuan Indonesia dan Industri 4.0 ini diselenggarakan oleh Sekretariat Bersama Eropa Tetap Jokowi dengan tujuan merefleksikan Pemilu 2019 dan memandang Indonesia ke depan.

Dalam acara itu sebagai pembicara adalah Prof Hendro Wicaksono dari Jacobs University. Selain itu  acara diskusi panel, hadir Bapak Ganjar Pranowo, Gubernur Jawa Tengah

Baca juga : Menjadi Tulang Punggung Pengembangan Usaha Ultra Mikro Indonesia, PNM Ikuti 57th APEC SMEWG

Hadir juga Tsmara Amany, ketua DPP Partai Solidaritas Indonesia (PSI) menyebutkan bahwa milenial harus berperan dalam politik, yang bukan siapa-siapa jika punya niat baik dan komitmen bisa masuk politik.

Baca juga : Cegah Perang yang Lebih Besar, Hikmahanto Sarankan Menlu Retno untuk Telepon Menlu Iran Agar Tidak Serang Balik Israel
Artikel Terkait
Wakil Kanselir Jerman: Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Salah Satu Tertinggi di Kawasan Asia Tenggara
Menjadi Tulang Punggung Pengembangan Usaha Ultra Mikro Indonesia, PNM Ikuti 57th APEC SMEWG
Cegah Perang yang Lebih Besar, Hikmahanto Sarankan Menlu Retno untuk Telepon Menlu Iran Agar Tidak Serang Balik Israel
Artikel Terkini
Indonesia Sambut Baik dan Dorong Kolaborasi dalam Perkuat Ketahanan Pangan melalui IDMA Exhibition dan TABADER Summit 2024
Nanik Yuliati, Pensiunan Guru Senang Bersama Mekaar Usahanya Berkembang
Soal Laka BUS PO Putera Fajar, Komisioner Kompolnal: Biar Tak Terulang Lagi, Utamakan Pencegahan dari Hulu ke Hilir
LPER Mendapat Penghargaan Terkait Ketahanan Pangan Dari Kepala KODIM Kota Bekasi
Pj Bupati Maybrat menerima kunjungan kerja dari Kepala BPJS Kesehatan
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas