INDONEWS.ID

  • Kamis, 20/10/2022 16:16 WIB
  • Iman Walikota Yogyakarta "Longsor" Disogok VW Scirocco dan Sepeda Elektrik Levo FSR

  • Oleh :
    • Rikard Djegadut
Iman Walikota Yogyakarta "Longsor" Disogok VW Scirocco dan Sepeda Elektrik Levo FSR

Jakarta, INDONEWS.ID - Haryadi Suyuti, eks walikota Jogjakarta kemarin tanggal 19 Oktober 2022 di Pengadilan Negeri Jogjakarta didakwa dalam persidangan kasus korupsi dalam pengurusan IMB apartemen Royal Kedhaton.

Selain memberikan mobil dan sepeda Elektrik, Oon Nusihono dari PT Summarecon Agung memberi Haryadi 20.450 dollar AS, plus 20 juta rupiah.

Sama sekali Haryadi tidak merasa keberatan dan mengajukan eksepsi. "Seperti Sambo dan kawan kawan, saya mengerti dan memahami," ujarnya.

Sebagai bonus, Haryadi sekalian didakwa penerima suap 150 juta rupiah. Kasusnya sama soal penerbitan IMB juga. Tapi yang ini disuap waktu bikin hotel IKI WAE alias Aston Malioboro.*(Zaenal).

Artikel Terkait
Artikel Terkini
Banjir Rendam Satu Desa di Subulussalam, Aceh
Dansatgas Yonif 742/SWY Kunjungi Salah Satu SD Darurat di Perbatasan RI-RDTL
Kawal Pemerintahan Baru, Tokoh Lintas Agama: Jika Ada Kurang-kurangnya Kita Perbaiki
Upaya Pendekatan Pemda Maybrat Berhasil, Pelaku Pemanahb Koramil Akhirnya Menyerahkan Diri
Komitmen pada "NTT" Dorong Ansy Lema Mendaftar di Pilkada
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas