INDONEWS.ID

  • Minggu, 31/12/2023 17:07 WIB
  • Ketua DPRD Tanah Datar berikan Bantuan Matras kepada Perguruan Silat Taduang Bangkeh Batipuh

  • Oleh :
    • luska
Ketua DPRD Tanah Datar berikan Bantuan Matras kepada Perguruan Silat Taduang Bangkeh Batipuh

Tanah datar, INDONEWS.ID --- Perguruan Silat Taduang Bangkeh Batipuh dapat Bantuan Matras silat dari Ketua DPRD Tanah Datar H Rony Mulyadi Datuk Bungsu SE.

Bantuan tersebut diserahkan langsung Oleh Ketua DPRD Tanah Datar H Rony Mulyadi Datuk Bungsu SE kepada Ketua Perguruan silat Taduang Bangkeh Batipuh Mustafa akmal datuk Sidi Ali dan juga dihadiri  ketua koni Tanah Datar Novitra kemala wali nagari Gunung Rajo erizal Datuk kayo wali jorong ladang ladang laweh, Wali Jorong Kubu Nan Lima, wali jorong payo rapuih serta tokoh masyarjar ladang laweh bersama pengurus dan anak didik perguruan silar taduang bangkeh batipuh di jorong Ladang Laweh

Baca juga : Bupati Tanah Datar Serahkan Santunan BPJS Ketenagakerjaan

Dalam sambutan Ketua  Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tanah Datar H Rony Mulyadi Datuk Bungsu  berjanji mengusulkan pengembagan fasilitas Perguruan Silat Taduang Bangkeh Batipuh pada perubahaan anggaran tahun 2024

Pencak silat Termasuk salah satu cabang yang ikut dilombakam dan saya melihat berbagai prestasi selalu diperoleh Perguruan silst taduang bangkeh dalam mengikuti berbagai kejuaraan baik tingkat sumbar,tingkar regional dan nasional bahkan juga sering diundang ikut kejuaraan diluar negeri

Baca juga : Bupati Tanah Datar berikan aspresiasi Loka Karya dan Panen Karya Guru Penggerak

Sebagai anak nagari batipuah baruah saya juga bangga melihat prestasi itu termasuk pembjnaan yang dilakukan melalui sekolah malalui kerjasama yang dilakuksn perguruan silat tadusng bangkeh dengan berapa sekolah di Batipuv dan kecamatan X koto 

 saya juga akan dorong dinas pendidikan dan kebudayaan tanah datar untuk bisa berkerjasama dengan sekolah dan bisa pula meanggarkan dana bos untuk kegiatan silat sehingga anak juga mendapat pelatihan silat disekolahnya dalam upaya melestarikan silat kepada ansk didiknya ujar Rony Mulyadi yang juga akan maju untuk DPRD propinsi sumbar dari Partai gerindra.

Baca juga : Bupati Tanah Datar Temui Dirjen Bina Marga Kementerian PUPR RI

Ketua Koni Tanah Datar Novitta kemala juga sangat mendukung apa yang dilakukan ketua DPRD tanah datar yang juga anak nagari Batipuh baruah yann telah memberikan bantuan matras dan juga akan mengusulkan pula pada perubahaam apbd tahun 2024 nantinya sehingga tentu akan memberi kenyamanan untuk anak berlatih disasana perguruan silat taduang bangkeh Batipuh nantinya

Karena berbagai prestasi juga telah diperlleh perguruan silat taduang bangkeh batipuh dan kita minta kepada perguruan silat taduang bangkeh terus berkoordinasi dengan koni tanah datar dalam pengembangab prsstai untyk anak anak kita melalui dana pembinaa. Yang ada di Koni pada tahun 2024 nanti dan kepada anak anak teruslah berlatih terus tingkat prestasimu 

Wali jorong ladang laweh Arief Rahman menyampaikan terima kasih kepada Ketua DPRD tanah datar yang telah membantu dana pokir beliau untuk perguruan silat taduang bangkeh dan bantuan itu juga sangag tepat karena kegiatan yang dilakukan perguruan silat taduang bangkeh dengan prestasi sangat membanggakan kami warga ladang laweh  Nagari batipuh baruah dan kecamatan batipuh umumnya mudahan dengan bantuan yang diberikan tersebut bisa dimamfaatkan dengan sebaik baiknya dan selama lima tahun jni sudah banyak dana pokir yang beliau berikan termasuk.pembangunan phisik baik untuk sarana jalan, irigasi bedah rumah bantuan untuk fasilitas tempat mesjid dan mushala dan jika kita hitung bantuan tersebut sudah mencapai rp 2 milyar

Ketua perguruan silat taduang bangkeh mustafa akmal datuk sidi ali menyampaikan rasa haru dan terima kasjh atas nama keluarga besar perguruan silat taduang bangkeh batipuh kepada ketua dprd Tanah Datar h rony mulyadi datuk bungsu ataa bantuan matras untuk dimamfaatkan oleh anak anak perguruan silat taduang bangkeh batipuh
Bantuan itu juga akan memberikan motivasi kepasa anak anaj kita berlatih karena saat ini kita juga sedang mempersiapkan anak anak kita ikut kejuararaan silat sumbar,riau dan jambi tanggal 18 janiari mendatang

Karena bagi kami even kejuaraan merupakan motivasi dan evaluasi pembinaan yang kita lakukan sebagus apapun dia berlatih tapi jika tidak kita ikut dalam kejuaraan tentu tidak akan menambah motivasi anak anak dan inikah kita lakukan sejak tahun 2012 sampai saat sudah tercatat 67  even kita dan aetiap even kita ikuti dan alhamdulikah medalu berhasil diperoleh anak anak kita (M.Datuk)

Artikel Terkait
Bupati Tanah Datar Serahkan Santunan BPJS Ketenagakerjaan
Bupati Tanah Datar berikan aspresiasi Loka Karya dan Panen Karya Guru Penggerak
Bupati Tanah Datar Temui Dirjen Bina Marga Kementerian PUPR RI
Artikel Terkini
Tanggapi Tuduhan Ade Pencuri, Lawyer Gaul: gak Cocok sama Faktanya
Terus Bermanuver Menuju Pilkada NTT, Cagub Ardy Mbalembout dan Irjen Jonny Asadoma Gelar Pertemuan Tertutup di Jakarta
Tamini Square Gelar Festival Soto dan Masakan Nusantara
Dituduh Curi Iphone, Ade Laporkan AA ke Polres Jaksel
PNM Terus Bekali Nasabah dengan Teknologi Digital
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas