INDONEWS.ID

  • Selasa, 18/09/2018 11:13 WIB
  • Strategi Jokowi - Ma`ruf Amin Dulang Suara dari Lumbung Sebelah

  • Oleh :
    • luska
Strategi Jokowi - Ma`ruf Amin Dulang Suara dari Lumbung Sebelah
Tim kampanye pasangan Jokowi - Maruf tidak akan gunakan akun robot di medsos untuk kampanye Pilpres 2019.(foto : ist)
Jakarta, INDONEWS.ID - Walaupun ulama diberikan  kebebasan untuk  menentukan pilihan politikny, bakal Cawapres Ma`ruf Amin berkeyakinan mayoritas ulama akan mendukung pasangan Joko Widodo - Ma`ruf Amin pada Pemilu Presiden 2019. 
 
"Ya tidaklah (suara ulama terpecah). Silakan saja. Silakan anda mau ke sana silahkan, ke sini silakan. Kita sudah tenang karena kiai besar sudah mendukung Jokowi-Ma’ruf Amin," kata Ma’ruf kepada wartawan di Kantor Koalisi Indonesia Kerja, Gedung High End, Kebon Sirih, Jakarta Pusat.
 
Kenyakinannya bertambah ketika manakala dirinya saat berkeliling mengunjungi para pemangku ulama, telah mendapat jaminan suara.

Dalam mendulang perolehan suara pemenangan dalam pemilu 2019 mendatang, Tim Kampanye Nasional pasangan ini tetap punya strategi untuk memenangkan suara Jokowi-Ma`ruf Amin dari daerah yang bukan lumbung suaranya.

Adapun strategi yang diterapkan oleh tim kampanye pasangan yang mengusung petahana ini akan dilakukan dengan cara menjelaskan program-program Jokowi-Ma`ruf di masa pemerintahan selanjutnya.

Baca juga : Putra Asli Papua dan NTT Diusulkan Jadi Menteri Milenial Kabinet Jokowi
Pertama, selain didatangi paslon, tim juga punya program yang akan disampaikan kepada mereka yang berada di bukan lumbung suara pasangan Jokowi - Ma`ruf Amin. Kedua menyampaikan komitmen positif untuk bisa merubah mainset serta cara berpikir mereka soal pasangan ini. (Lka)
Artikel Terkait
Putra Asli Papua dan NTT Diusulkan Jadi Menteri Milenial Kabinet Jokowi
KPU Tetapkan Presiden dan Wapres Terpilih Sore Ini
KPU Berharap Kedua Paslon Terpilih Hadiri Rapat Pleno Penetapan Presiden dan Wakil Presiden 2019-2024
Artikel Terkini
Direktur Indo Barometer M Qodari dan Demokrat Tanggapi Gugatan Uji Materi Dr Audrey Agar Pelantikan Prabowo Dipercepat
Mungkinkan Pelantikan Presiden dan Wapres Terpilih Bisa Dipercepat? Simak Penjelasannya!
WWF ke-10 di Bali, Deklarasi Menteri Resmi Diadopsi 133 Negara dan Organisasi Internasional
Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Maybrat Lakukan Study Tour ke Minahasa Tenggara
Upacara Peringatan ke-116 Hari Kebangkitan Nasional di Kabupaten Maybrat: Menuju Indonesia Emas
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas