INDONEWS.ID

  • Minggu, 06/01/2019 11:15 WIB
  • BMKG Minta Warga Jakarta Waspadai Potensi Angin Kencang

  • Oleh :
    • Ronald
BMKG Minta Warga Jakarta Waspadai Potensi Angin Kencang
BMKG juga meminta meminta kepada seluruh masyarakat Jakarta untuk mewaspadai potensi angin tersebut. Pernyataan tersebut disampaikan langsung dilaman resminya "www.bmkg.go.id", di Jakarta, Minggu, (6/1/2019)

Jakarta, INDONEWS.ID - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi potensi angin kencang melanda wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya, pada Minggu (6/1/2019).

BMKG juga meminta meminta kepada seluruh masyarakat Jakarta untuk mewaspadai potensi angin tersebut.

Baca juga : Siddharta The Musical Hadir Kembali di Jakarta, Nantikan Keseruannya

Pernyataan tersebut disampaikan langsung dilaman resminya "www.bmkg.go.id", di Jakarta, Minggu, (6/1/2019).

Tidak hanya itu, BMKG juga memprakirakan hujan dengan intensitas sedang dan ringan akan terjadi pada sebagian wilayah Jakarta pada Minggu siang.

Baca juga : Didik J Rachbini: Gagasan Menyatukan Anies dan Ahok di Pilgub Jakarta Eksperimen yang Baik dan Berani

Hujan lokal akan mengguyur wilayah Jakarta Barat dan Jakarta Pusat pada Minggu siang, sementara untuk Jakarta Selatan dan Jakarta Timur diprakirakan dilanda hujan sedang dan ringan pada Minggu siang.

Sementara untuk malam harinya, cuaca sebagian besar wilayah Jakarta akan cerah. (ronald)

Baca juga : Sekjen Kemendagri Dorong Pemprov DKI Jakarta Optimalkan Pengelolaan Urbanisasi
Artikel Terkait
Siddharta The Musical Hadir Kembali di Jakarta, Nantikan Keseruannya
Didik J Rachbini: Gagasan Menyatukan Anies dan Ahok di Pilgub Jakarta Eksperimen yang Baik dan Berani
Sekjen Kemendagri Dorong Pemprov DKI Jakarta Optimalkan Pengelolaan Urbanisasi
Artikel Terkini
Indonesia Sambut Baik dan Dorong Kolaborasi dalam Perkuat Ketahanan Pangan melalui IDMA Exhibition dan TABADER Summit 2024
Nanik Yuliati, Pensiunan Guru Senang Bersama Mekaar Usahanya Berkembang
Soal Laka BUS PO Putera Fajar, Komisioner Kompolnal: Biar Tak Terulang Lagi, Utamakan Pencegahan dari Hulu ke Hilir
LPER Mendapat Penghargaan Terkait Ketahanan Pangan Dari Kepala KODIM Kota Bekasi
Pj Bupati Maybrat menerima kunjungan kerja dari Kepala BPJS Kesehatan
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas