INDONEWS.ID

  • Sabtu, 09/02/2019 21:45 WIB
  • Mulai Besok Harga BBM Non Subsidi Turun

  • Oleh :
    • Syailendra
Mulai Besok Harga BBM Non Subsidi Turun
Pertamian turunkan harga BBM non sib,sidi

Jakarta, Indonews.id - Mulai (10/2/2019) besok tepat di pukul 00.00, Pertamina akan menurunkan harga Bahan Bakar Non Subsidi di seluruh daerah di Indonesia. Penuruna harga dilakukan karena harga minyak mentah dunia yang turun. Selain itu, penguatan rupiah terhadap dollar Amerika menjadi faktor penyebab. Turunnya harga BBM ini cukup banyak, Rp800 per liter.

Direktur Pemasaran Retail PT Pertamina (Persero) Mas`ud Khamid menjelaskan sesuai ketentuan Pemerintah, sebagai badan usaha hilir Migas Pertamina tunduk pada mekanisme penentuan harga dengan mempertimbangkan dua faktor utama, yakni harga minyak mentah dan nilai tukar rupiah. 

Baca juga : Ketua KIP: Pertamina Jadi `Role Model` Keterbukaan Informasi Publik di Sektor Energi

Lebih lanjut Mas’ud menjelaskan, penyesuaian harga bervariasi untuk produk-produk BBM yang dijual Pertamina. Bwerikut harga BBM non subsidi untuk wilayah Jakarta dan sekitarnya. 

Baca juga : Temui Hendi, Ahok Ingin LKPP RI `Cawe-Cawe` di Pengadaan Pertamina

 

Pertamina juga melakukan penyamaan harga Premium di luar wilayah Jawa, Madura, dan Bali menjadi Rp 6.450 per liter.
Sebagai informasi, harga BBM di beberapa wilayah berbeda karena adanya pemberlakuan Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor (PBBKB) yang berbeda untuk setiap wilayah. Untuk detail harga BBM dapat dilihat di www.pertamina.com. *

Baca juga : 7 Kebakaran Kilang Minyak Pertamina dalam 2 Tahun, RR: Sudah Terkait Corporate Culture yang Tidak Beres

Semua harga BBM ini juga sesuai dengan peraturan pemerintah yang mengatur harga BBM Jenis Bahan Bakar Minyak Umum sebesar minimal 5% dan maksimal 10% dari harga dasar.

 

 

 

Artikel Terkait
Ketua KIP: Pertamina Jadi `Role Model` Keterbukaan Informasi Publik di Sektor Energi
Temui Hendi, Ahok Ingin LKPP RI `Cawe-Cawe` di Pengadaan Pertamina
7 Kebakaran Kilang Minyak Pertamina dalam 2 Tahun, RR: Sudah Terkait Corporate Culture yang Tidak Beres
Artikel Terkini
Menteri PANRB Minta Instansi Pemerintah Segera Rampungkan Rincian Formasi ASN 2024
Seleksi CASN 2024 Segera Dimulai, Pemerintah Penuhi Formasi Talenta Digital
TB dan "Airborne Infections Defense Platform" di Serang
Pj Gubernur Agus Fatoni Bersama Kedubes Kanada Perkuat Kerjasama Penanganan Permasalahan Perubahan Iklim
Menteri PANRB: Seleksi CPNS Sekolah Kedinasan Mulai Mei, CASN Digelar Juni
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas