INDONEWS.ID

  • Rabu, 17/04/2019 23:22 WIB
  • Peta Persebaran Kemenangan Jokowi-Ma`ruf Berdasar Hitung Cepat SMRC

  • Oleh :
    • very
Peta Persebaran Kemenangan Jokowi-Ma`ruf Berdasar Hitung Cepat SMRC
Debat pertama capres-cawapres 2019 di Hotel Bidakara, Jakarta Selatan, 17 Januari 2019. (Foto: suara.com)

Jakarta, INDONEWS.ID -- Saiful Mujani Riset and Consulting (SMRC) memantau jalannya Pilpres 2019 yang digelar pada Rabu, 17 April 2019. Hasil quick count atau hitung cepat yang dilakukan SMRC menunjukkan bahwa Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden Joko Widodo-Maruf Amin menang pada beberapa provinsi besar di Indonesia.

Jokowi-Maruf Amin misalnya menang di Jawa Timur dengan mencapai suara sebanyak 66,14%. Kemudian di Jawa Tengah yang meraih suara sebanyak 77,43%, dan DKI Jakarta  sebanyak 50,59%.

Baca juga : Pidato Pelantikan Jokowi, Ada Optimisme Meskipun Tidak Ada Hal Baru

Sementara itu, Prabowo Subianto-Sandiaga Uno menang di Aceh, Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan, Bengkulu, Jawa Barat, Banten, Nusa Tenggara Barat, Kalimantan Selatan, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, Gorontalo, dan Maluku Utara.

Berikut hasil hitung cepat SMRC:

Baca juga : Mahfud MD : Politik Itu Proses Perburuan Kekuasaan, Oposisi Itu Perlu

*1. Aceh

Jokowi-Ma`ruf Amin: 16,12%

Baca juga : MK Putuskan Sidang Sengketa Pilpres pada 27 Juni 2019

Prabowo-Sandiaga Uno: 83,88%*

  1. Sumatera Utara

Jokowi-Ma`ruf Amin: 52,98%

Prabowo-Sandiaga Uno: 47,02%

*3. Sumatera Barat

Jokowi-Ma`ruf Amin: 14,95%

Prabowo-Sandiaga Uno: 85,05%*

*4. Riau

Jokowi-Ma`ruf Amin: 38,12%

Prabowo-Sandiaga Uno: 61,88%*

*5. Jambi

Jokowi-Ma`ruf Amin: 38,57%

Prabowo-Sandiaga Uno: 61,43%*

*6. Sumatera Selatan

Jokowi-Ma`ruf Amin: 41,52%

Prabowo-Sandiaga Uno: 58,48%*

*7. Bengkulu

Jokowi-Ma`ruf Amin: 46,62%

Prabowo-Sandiaga Uno: 53,38%*

  1. Lampung

Jokowi-Ma`ruf Amin: 57,75%

Prabowo-Sandiaga Uno: 42,25%

  1. Kepulauan Bangka Belitung

Jokowi-Ma`ruf Amin: 65,60%

Prabowo-Sandiaga Uno: 34,40%

  1. Kepulauan Riau

Jokowi-Ma`ruf Amin: 53,37%

Prabowo-Sandiaga Uno: 46,63%

  1. DKI Jakarta

Jokowi-Ma`ruf Amin: 50,59%

Prabowo-Sandiaga Uno: 49,41%

*12. Jawa Barat

Jokowi-Ma`ruf Amin: 39,97%

Prabowo-Sandiaga Uno: 60,03%*

  1. Jawa Tengah

Jokowi-Ma`ruf Amin: 77,43%

Prabowo-Sandiaga Uno: 22,57%

  1. DI Yogyakarta

Jokowi-Ma`ruf Amin: 69,43%

Prabowo-Sandiaga Uno: 30,57%

  1. Jawa Timur

Jokowi-Ma`ruf Amin: 66,14%

Prabowo-Sandiaga Uno: 33,86%

  1. Banten

Jokowi-Ma`ruf Amin: 37,97%

Prabowo-Sandiaga Uno: 62,03%

  1. Bali

Jokowi-Ma`ruf Amin: 92,53%

Prabowo-Sandiaga Uno: 7,47%

  1. Nusa Tenggara Barat

Jokowi-Ma`ruf Amin: 32,92%

Prabowo-Sandiaga Uno: 67,08%

  1. Nusa Tenggara Timur

Jokowi-Ma`ruf Amin: 81,75%

Prabowo-Sandiaga Uno: 18,25%

  1. Kalimantan Barat

Jokowi-Ma`ruf Amin: 59,48%

Prabowo-Sandiaga Uno: 40,52%

  1. Kalimantan Tengah

Jokowi-Ma`ruf Amin: 61,83%

Prabowo-Sandiaga Uno: 38,17%

*22. Kalimantan Selatan

Jokowi-Ma`ruf Amin: 38,01%

Prabowo-Sandiaga Uno: 61,99%*

  1. Kalimantan Timur

Jokowi-Ma`ruf Amin: 52,99%

Prabowo-Sandiaga Uno: 47,01%

  1. Sulawesi Utara

Jokowi-Ma`ruf Amin: 76,14%

Prabowo-Sandiaga Uno: 23,86%

  1. Sulawesi Tengah

Jokowi-Ma`ruf Amin: 55,32%

Prabowo-Sandiaga Uno: 44,68%

*26. Sulawesi Selatan

Jokowi-Ma`ruf Amin: 41,69%

Prabowo-Sandiaga Uno: 58,31%*

*27. Sulawesi Tenggara

Jokowi-Ma`ruf Amin: 40,27%

Prabowo-Sandiaga Uno: 59,73%*

*28. Gorontalo

Jokowi-Ma`ruf Amin: 46,79%

Prabowo-Sandiaga Uno: 53,21%*

  1. Sulawesi Barat

Jokowi-Ma`ruf Amin: 64,72%

Prabowo-Sandiaga Uno: 35,38%

  1. Maluku

Jokowi-Ma`ruf Amin: 52,47%

Prabowo-Sandiaga Uno: 47,53%

*31. Maluku Utara

Jokowi-Ma`ruf Amin: 44,50%

Prabowo-Sandiaga Uno: 55,50%*

  1. Papua

Jokowi-Ma`ruf Amin: 83,19%

Prabowo-Sandiaga Uno: 16,81%

  1. Papua Barat

Jokowi-Ma`ruf Amin: 75,56%

Prabowo-Sandiaga Uno: 24,44%. (Very)

Artikel Terkait
Pidato Pelantikan Jokowi, Ada Optimisme Meskipun Tidak Ada Hal Baru
Mahfud MD : Politik Itu Proses Perburuan Kekuasaan, Oposisi Itu Perlu
MK Putuskan Sidang Sengketa Pilpres pada 27 Juni 2019
Artikel Terkini
Kerja Sama Indonesia-Singapura Terus Berlanjut, Menko Airlangga Bahas Isu-Isu Strategis dengan Menteri Luar Negeri Singapura
Serius Maju Pilgub NTT 2024, Ardy Mbalembout Resmi Mendaftar di DPD Demokrat
Sekjen Kemendagri Dorong Pemprov DKI Jakarta Optimalkan Pengelolaan Urbanisasi
Peringati Hari Kartini, Ketua DWP Kemendagri Bicara Soal Pemimpin Wanita Masa Kini
Pj Bupati Maybrat Jajaki Kerjasama dengan Asdep Pengembangan Logistik Nasional
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas