INDONEWS.ID

  • Minggu, 07/11/2021 11:33 WIB
  • Anggota Wantimpres Sidarto Danusubroto Hadir Bedah Buku Dunia Hoegeng di Balai Sarwono

  • Oleh :
    • Mancik
 Anggota Wantimpres Sidarto Danusubroto Hadir Bedah Buku Dunia Hoegeng di Balai Sarwono
Anggota Dewan Pertimbangan Presiden (Wantipres), Sidarto Danusubroto.(Foto:Viva.co.id)

Jakarta, INDONEWS.ID - Anggota Dewan Pertimbangan Presiden (Wantipres), Sidarto Danusubroto, hadir dalam kegiatan bedah buku "Dunia Hoegeng 100 Tahun Keteladanan" di Balai Sarwono, Jakarta Selatan. Anggota Wantimpres ini hadir bersama dengan para pembicara lain dalam kegiatan bedah buku tersebut. Jakarta, Minggu,(7/11/2021)

Kegiatan bedah buku ini merupakan salah momentum untuk mengenang keteladanan Mantan Kapolri Hoegeng Iman Santoso. Bedah buku ini menghadirkan beberapa penulis buku dan para pembicara yang hadir untuk membedah buku Dunia Hoegeng 100 Tahun Keteladanan.

Baca juga : Mantan Wakapolri Nanan Soekarna: Peluncuran Buku Hoegeng Momentum Menanamkan Nilai Kejujuran dan Integritas

Selain Anggota Wantimpres Sidarto Danusubroto, hadir penulis buku "Dunia Hoegeng 100 Tahun Keteladanan" yakni Farouk Arnaz.

Sebagai perwakilan keluarga Hoegeng, hadir Aditya S. Hoegeng. Kegaiatan ini dimoderatori oleh Pemred Indonews.id. Asri Hadi. Sementara, pembawa acara bedah buku ini adalah Ferdy Hasan.*

Baca juga : Anggota Wantimpres Minta Polisi Ikuti Teladan Hoegeng Iman Santoso

 

 

Baca juga : Buku "Dunia Hoegeng": Bacaan Wajib Polisi Zaman Now
Artikel Terkait
Mantan Wakapolri Nanan Soekarna: Peluncuran Buku Hoegeng Momentum Menanamkan Nilai Kejujuran dan Integritas
Anggota Wantimpres Minta Polisi Ikuti Teladan Hoegeng Iman Santoso
Buku "Dunia Hoegeng": Bacaan Wajib Polisi Zaman Now
Artikel Terkini
Indonesia Sambut Baik dan Dorong Kolaborasi dalam Perkuat Ketahanan Pangan melalui IDMA Exhibition dan TABADER Summit 2024
Nanik Yuliati, Pensiunan Guru Senang Bersama Mekaar Usahanya Berkembang
Soal Laka BUS PO Putera Fajar, Komisioner Kompolnal: Biar Tak Terulang Lagi, Utamakan Pencegahan dari Hulu ke Hilir
LPER Mendapat Penghargaan Terkait Ketahanan Pangan Dari Kepala KODIM Kota Bekasi
Pj Bupati Maybrat menerima kunjungan kerja dari Kepala BPJS Kesehatan
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas