INDONEWS.ID

  • Sabtu, 06/05/2023 15:15 WIB
  • Bupati Tanah Datar Lepas Pawai Allegoris

  • Oleh :
    • luska
Bupati Tanah Datar Lepas Pawai Allegoris

Tanah Datar, INDONEWS.ID --Bupati Tanah Datar Eka Putra lepas pawai Allegoris yang diikuti ratusan pelajar dari amal usaha Muhammadiyah mulai dari siswa Taman taman Kanak-Kanak, SD sampai tingkat SMTA ikut dalam rangka Musyawarah Daerah (MUSDA) Terpadu ke 13 Muhammadiyah Kabupaten Tanahdatar, Aisyiyah dan Nasyiatul Aisyiyah, di depan lapangan Cindua Mato 

Pawai tersebut juga dihadiri anggota DPRD Provinsi Sumatera Barat Jefri Masrul, Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Sumbar Bachtiar, Wakil Ketua PWM Sumbar Ki Jal Atri Tanjung dan rombongan, Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Tanah Datar Juliasman khas beserta pengurus, Ketua Pimpinan Daerah Aisyiyah Tanah Datar Rusda Rusli, Ketua Umum Musda Terpadu Muhammadiyah ke 13 Afrizal Dt Bijayo, Pimpinan Cabang Muhammadiyah lima kaum Mustafa akmal Datuk Sidi ali  Pimpinan Cabang Aisyiyah se Tanah Datar dan seluruh Orkom Muhammadiyah se Tanah Datar. 

Baca juga : Empat Jenazah korban banjir Bandang Batang Anai Dishalatkan

Bupati Eka Putra menyampaikan rasa senang sekaligus rasa bangganya bisa hadir dan melepas pawai alegoris bersama-sama seluruh pengurus Muhammadiyah Batusangkar. 

"Saya atas nama pribadi dan Pemerintah Kabupaten Tanah Datar sangat mendukung kegiatan ini, dan berharap pada Musda Terpadu nanti bisa melahirkan pengurus PDM yang bisa melanjutkan program kerja pengurus sebelumnya," ujar Bupati. 

Baca juga : Akibat Banjir Bandang Di Tanah Datar, 8 warga Tewas dan 12 Orang Masih dinyatakan hilang

Bupati Eka Putra, menyebutkan  bahwa dulunya Dia merupakan alumni TK Aisyiyah Tanjung Bonai Kecamatan Lintau Buo Utara. 

"Saya lulusan TK Aisyiyah Tanjung Bonai, jadi saat ini Saya merasa bahagia ada disini, karena ada nostalgia tersendiri bagi Saya melihat anak-anak yang sangat bersemangat mengikuti pawai ini," sampai Bupati sambil mengenang masa kecilnya.(M.Datuk)

Baca juga : Tiga Penyuluh Agama Islam Tanahdatar Mewakili Provinsi Sumatera Barat ke Tingkat Nasional
Artikel Terkait
Empat Jenazah korban banjir Bandang Batang Anai Dishalatkan
Akibat Banjir Bandang Di Tanah Datar, 8 warga Tewas dan 12 Orang Masih dinyatakan hilang
Tiga Penyuluh Agama Islam Tanahdatar Mewakili Provinsi Sumatera Barat ke Tingkat Nasional
Artikel Terkini
Pemprov Papua Barat Daya Serahkan Bantuan Mobil Angkutan Umum untuk Pedagang Mama Papua di Maybrat
Rapat Koordinasi Nasional Bahas Netralitas ASN dalam Pilkada Serentak 2024
Evaluasi Penanganan Pengungsi di Maybrat Menunjukkan Kemajuan Signifikan
Kebun Rimsa PTPN IV Regional 4 Bantu Sembako Dua Panti Asuhan
Santri dan Santriwati Harus Mengisi Ruang Dakwah dengan Nilai yang Penuh Toleransi
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas