INDONEWS.ID

  • Sabtu, 07/10/2017 14:10 WIB
  • Kemenangan Setnov Menggerus Elektabilitas Suara Golkar

  • Oleh :
    • hendro
Kemenangan Setnov Menggerus Elektabilitas Suara Golkar
Ketua Umum Partai Golkar Setya Novanto (foto:ist)

Jakarta, INDONEWS.ID- Kemenangan Setya Novanto dalam persidangan praperadilan kasus e –KTP, berimbah langsung pada perolehan suara partai Golkar. Demikian diungkapkan inisiator Generasi Muda Partai Golkar (GMPG) Arif budi Prakoso.

Menurut Arif, apa pun langkah hukum lainnya, KPK harus mengembalikan kepercayaan publik terhadap dunia hukum di Indonesia.

Baca juga : Qodari Sebut Dua Alasan Gibran Berpeluang Jadi Ketum Golkar

"Sebagai kader Golkar, saya berpikir untuk melakukan usaha mengembalikan kejayaan partai dari semua persoalan yang ada. Partai Golkar dihadapkan pada suasana yang sangat kritis atas ketidakpercayaan publik," kata Arif dalam keterangan tertulisnya, Sabtu (7/10/2017).

Arief menambahkan, hal tersebut tergambar dari survei partai Golkar.

Baca juga : Di Jateng, Ketum Golkar Ajak Ribuan Kader Teriakan Yel-yel "Prabowo-Gibran"

Bahkan, kata Arif, Golkar menduduki urutan pertama kader yang terbanyak terciduk KPK. Yang kemudian hal itu menggerus elektabilitas suara Golkar. "Terbukti dari survei yang dilakukan SMRC pada bulan juni lalu, Golkar hanya memperoleh 9% suara," jelas Arif.

 

Baca juga : Elektabilitas Semakin Tinggi, Publik Kian Yakin dengan Prabowo-Gibran
Artikel Terkait
Qodari Sebut Dua Alasan Gibran Berpeluang Jadi Ketum Golkar
Di Jateng, Ketum Golkar Ajak Ribuan Kader Teriakan Yel-yel "Prabowo-Gibran"
Elektabilitas Semakin Tinggi, Publik Kian Yakin dengan Prabowo-Gibran
Artikel Terkini
Perkuat Binwas Pemerintahan Daerah, Mendagri Harap Penjabat Kepala Daerah dari Kemendagri Perbanyak Pengalaman
Mendagri Resmi Lantik 5 Penjabat Gubernur, Ada Alumni SMAN 3 Teladan Jakarta
Mendagri Resmi Lantik 5 Penjabat Gubernur
Kak Wulan Bikin Petani Mawar Nganjuk Punya Harapan Baru
PNM Peduli, Gerak Cepat Bantu Bencana Banjir Bandang dan Lahar Dingin Sumatera Barat
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas