INDONEWS.ID

  • Senin, 27/11/2017 16:40 WIB
  • Polri: Ada 5 Daerah Rawan Konflik Saat Pilkada Serentak

  • Oleh :
    • hendro
Polri: Ada 5 Daerah Rawan Konflik Saat Pilkada Serentak
Kadiv Humas Mabes Polri Irjen Setyo Wasisto (istimewa)

 Jakarta, INDONEWS.ID-  Saat Pilkada Serentak 2018 serta Pilpres 2019 mendatang, Mabes Polri berhasil memetakan adanya 5 provinsi rawan konflik.  Demikian dikatan Kadiv Humas Mabes Polri, Irjen Setyo Wasisto.

Menurut Setyo, Pilkada 2018 yang akan dilakukan secara serentak menimbulkan potensi kerawanan yang sangat tinggi.

Baca juga : Terus Bermanuver Menuju Pilkada NTT, Cagub Ardy Mbalembout dan Irjen Jonny Asadoma Gelar Pertemuan Tertutup di Jakarta

"Belajar dari pengalaman Pilkada DKI dimana penggunaan media sosial sangat menonjol dan bahkan akan seakan-akan sudah dalam tanda petik Pilpres. Pilgub rasa Pilpres," ujar Setyo Wasisto dalam sebuah diskusi  di Jakarta, Senin (27/11/2017).

 Setyo mensinyalir ,  pilkada 2018  yang akan dilakukan secara serentak menimbulkan potensi kerawanan yang sangat tinggi. Oleh karena itulah, pihaknya akan melakukan pengamanan ekstra.  Terhadap daerah-daerah yang dianggap rawan itu seperti Jawa Barat, Jawa Timur, Sulawesi Selatan, Sumatera Utara dan Papua.

Baca juga : Buka Musrenbang Provinsi Papua Barat, Wamendagri Ingatkan Pentingnya Sukseskan Pilkada Serentak

"Pilkada ini salah satu tolak ukurannya pengamanan. Tolak ukur utamanya pengamanan, dengan adanya KPU yang sukses menjadi penyelanggara bisa jadi tolak ukur. Tapi saya ingin katakan disini bahwa keamanan dalam Pilkada ini sangat-sangat menentukan," ujarnya.

Oleh sebab itu, Setyo berharap, agar peran dari semua stakeholder baik dari aparat keamanan  maupun penyelenggara masyarakat, parpol dan semuanya sangat penting. (hdr)

Baca juga : Polri Catat 254 Kecelakaan Selama Operasi Ketupat Lebaran 2024, 45 Orang Meninggal Dunia

 

Artikel Terkait
Terus Bermanuver Menuju Pilkada NTT, Cagub Ardy Mbalembout dan Irjen Jonny Asadoma Gelar Pertemuan Tertutup di Jakarta
Buka Musrenbang Provinsi Papua Barat, Wamendagri Ingatkan Pentingnya Sukseskan Pilkada Serentak
Polri Catat 254 Kecelakaan Selama Operasi Ketupat Lebaran 2024, 45 Orang Meninggal Dunia
Artikel Terkini
Engelbertus Turot Asisten II Setda Kabupaten Maybrat Bantu Percepat Proses Akreditasi Puskesmas di Maybrat
Kabupaten Maybrat Rayakan HUT Ikatan Bidan Indonesia ke 73
Tingkatkan Layanan Bidang Kesehatan, Pj Gubernur Agus Fatoni Teken MoU Jejaring Pengampuan Layanan Prioritas Rumah Sakit
Perkuat Semangat Persaudaraan Antara Siswa, SMP Notre Dame Gelar Paskah Bersama dan Peringatan Hardiknas 2024
PNM Mekaar Beri Reward Ketua Kelompok Unggulan Studi Banding Olahan Jamu Tradisional
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas