INDONEWS.ID

  • Sabtu, 12/01/2019 00:25 WIB
  • Deklarasi Alumni UI Untuk Jokowi - Amin di GBK Senayan

  • Oleh :
    • indonews
Deklarasi Alumni UI Untuk Jokowi - Amin di GBK Senayan
Addie MS (tengah) didampingi Putri Patricia sebagai MC pada press conference Kamis (10/1/2109) di Jakarta. (foto : inov)

Jakarta, INDONEWS.ID - Deklarasi Alumni UI (Universitas Indonesia) Untuk Jokowi - Amin akan dilangsungkan di Plaza Tenggara, kompleks Gelora Bung Karno (GBK) Senayan, Jakarta, Sabtu (12/1/2109) mulai pukul 15.00 - 18.00 WIB.

"Sekitar 10 ribu alumni UI dari lintas angkatan, alumni beberapa universitas, organisasi masyarakat,  akan hadir pada acara deklarasi untuk Jokowi - Amin di GBK," ujar Addie MS, ketua panitia deklarasi di Jakarta, Kamis (10/1/2019).

Baca juga : Jubir Presiden Pastikan Jokowi Hadiri Penutupan Kongres Partai Nasdem

Menurut Addie MS, Presiden Jokowi telah menyampaikan konfirmasi akan hadir pada acara tersebut. 

"Pak Jokowi akan naik sepeda menuju panggung acara. Lalu, alumni UI akan menyanyikan beberapa lagu sebagai lambang semangat, persatuan dan bhineka tunggal ika. Diantaranya lagu Bangun Pemudi Pemuda, dan Mars Garuda Pancasila," terang Addie MS. (inov)

Baca juga : Ini 6 Wakil Menteri yang Dikabarkan Kembali Disiapkan Jokowi
Artikel Terkait
Jubir Presiden Pastikan Jokowi Hadiri Penutupan Kongres Partai Nasdem
Ini 6 Wakil Menteri yang Dikabarkan Kembali Disiapkan Jokowi
Sapaan Jokowi untuk Surya Paloh, Teguran Agar Tetap Konsisten di Koalisi
Artikel Terkini
KPKNL mulai Cium Aroma Busuk di Bank Indonesia
Akses Jalan Darat Terbuka, Pemerintah Kerahkan Distribusi Logistik ke Desa Kadundung
Elit Demokrat Ardy Mbalembout Mengutuk Keras Aksi Penyerangan Mahasiswa Saat Berdoa di Tangsel
Penutupan Pabrik Sepatu Bata di Purwakarta Bagian dari Strategi Bisnis untuk Fokus pada Lini Penjualan
Presiden Jokowi Masih Kaji Calon Pansel KPK yang Sesuai Harapan Masyarakat
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas