Hasilkan Sarjana Pemerintah yang Handal, Dekan IPDN Beri Arahan Staf Pengajar

Oleh : hendro - Kamis, 06/09/2018 14:49 WIB

Dekan fakultas politik pemerintahan IPDN Jatinangor Dr.Drs.H.Ismail Nurdin ,M.Si memberikan pengarahan kepada jajaran  dosen IPDN,

Jakarta, INDONEWS.ID -  Dalam rangka mencetak 
Sarjana terapan pemerintah  yang handal, Dekan fakultas politik pemerintahan IPDN Jatinangor Dr.Drs.H.Ismail Nurdin ,M.Si memberikan pengarahan kepada jajaran  dosen IPDN, yang terdiri dari KA Prodi dan Sekretaris Prodi politik pemerintahan IPDN di Jatinangor, Kamis (6/9/2018).

Dalam arahannya, Dekan Fakultas Politik Pemerintahan IPDN DR.Drs Ismail Nurdin M.Si memgatakan, perlu menyempurnakan kurikulum fakultas politik pemerintahan dengan memperbaiki mata kuliah yang diajarkan.

"Baik itu untuk tingkat dasar (muda praja), Madya praja, Nindya praja dan Wasana praja IPDN," kata Ismail di depan jajaran pengajarr IPDN di Jatinangor Jawa Barat.

Tujuan dari penyusunan kurikulum ini, kata Ismail,  adalah menghasilkan sarjana terapan pemerintahan yang menguasai konsep pemerintahan,dan mampu menjadi seorang analis kebijakan

Kegiatan penyusunan kurikulum ini dilaksanakan 2 hari di kampus Jatinangor, Jawa Barat.(hdr)

Artikel Terkait