INDONEWS.ID

  • Jum'at, 14/09/2018 16:20 WIB
  • Tim Pemenangan Jokowi - Ma`ruf Telah Bentuk TKD di 24 Provinsi

  • Oleh :
    • luska
Tim Pemenangan Jokowi - Ma`ruf Telah Bentuk TKD di 24 Provinsi
Sekjen PPP Arsul Sani (istimewa)

Jakarta, INDONEWS.ID - Tim Pemenangan Joko Widodo-Ma`ruf Amin telah membentuk tim kampanye daerah (TKD) di 24 provinsi. TKD ini nantinya akan membantu pemenangan Jokowi-Ma`ruf di daerah-daerah.

Hal tersebut dijelaskan Arsul Sani di Posko Cemara, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (14/9/2018).

Baca juga : Putra Asli Papua dan NTT Diusulkan Jadi Menteri Milenial Kabinet Jokowi

Dengan terbentuknya TKD, kemudian Tim kampanye Nasional (TKN) akan memberikan surat keputusan sebagai pengesahan dan menyusun tim pemenangan di tingkat kabupaten/kota.

Diketahui, sebagian kepala daerah di Indonesia merupakan kader 9 partai politik koalisi Jokowi-Ma`ruf. Maka, mereka akan bergabung dalam TKD namun bukan diposisikan sebagai ketua tim. (Lka)

Baca juga : KPU Tetapkan Presiden dan Wapres Terpilih Sore Ini
Artikel Terkait
Putra Asli Papua dan NTT Diusulkan Jadi Menteri Milenial Kabinet Jokowi
KPU Tetapkan Presiden dan Wapres Terpilih Sore Ini
KPU Berharap Kedua Paslon Terpilih Hadiri Rapat Pleno Penetapan Presiden dan Wakil Presiden 2019-2024
Artikel Terkini
Kemendagri Dukung Pelaksanaan Proyek Strategis Nasional Melalui Optimalisasi Kebijakan Fiskal Nasional
Kemendagri Dorong Percepatan Pemenuhan Sarana dan Prasarana Pemerintahan di 4 DOB Papua
Mendagri Ingatkan Pj. Gubernur Maluku Jaga Tingkat Inflasi
Mendagri Lantik Sadali Ie sebagai Pj. Gubernur Maluku
BNPP Bersama K/L Susun Bahan Masukan Renaksi Tahun 2025 Terkait Pengelolaan Potensi Kawasan Perbatasan Laut
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas