INDONEWS.ID

  • Senin, 16/05/2022 11:59 WIB
  • Lagi! Densus 88 Bekuk 24 Terduga Teroris Pendukung MIT Poso dan ISIS

  • Oleh :
    • Rikard Djegadut
Lagi! Densus 88 Bekuk 24 Terduga Teroris Pendukung MIT Poso dan ISIS
Tim Antiteror Densus 88

Jakarta, INDONEWS.ID - Densus 88 antiteror Mabes Polri menangkap sebanyak 24 orang terduga teroris. Mereka diduga tergabung dalam kelompok Mujahidin Indonesia Timur (MIT) Poso.

"Penangkapan dilakukan hari Sabtu, tanggal 14 Mei 2022," kata Karopenmas Div Humas Polri Brigjen Ahmad Ramadhan dalam keterangannya, Senin (16/5).

Baca juga : World Water Forum 2024: Indonesia Usung Riset dan Inovasi Dalam Mengatasi Krisis Air

Ia menjelaskan, para terduga teroris itu diamankan di sejumlah lokasi atau daerah seperti di Kalimantan Timur (Kaltim) dan Sulawesi Tengah (Sulteng).

Untuk di Kalimantan Timur, Densus 88 telah menangkap sebanyak 22 orang terduga teroris yang bergabung atau mendukung kelompok MIT dan juga ISIS.

Baca juga : Leebarty Taskarina, M. Krim.,: Budaya Patriarki Berperan Besar dalam Penyebaran Paham Radikal

"24 ditangkap para pendukung MIT Poso dan ISIS. 22 di Sulteng, satu di Bekasi dan satu di Kaltim," tutupnya.*

Baca juga : Kopisisasi Singing Competition Lahirkan Tiga Biduan Muda Berprestasi
Artikel Terkait
World Water Forum 2024: Indonesia Usung Riset dan Inovasi Dalam Mengatasi Krisis Air
Leebarty Taskarina, M. Krim.,: Budaya Patriarki Berperan Besar dalam Penyebaran Paham Radikal
Kopisisasi Singing Competition Lahirkan Tiga Biduan Muda Berprestasi
Artikel Terkini
Prof Dr H Yulius SH MH Ketua Kamar TUN Mahkamah Agung Diwawancara Ekslusif Majalah MATRA
Dorong Ekonomi Nasional Lebih Transformatif, Menko Airlangga Jalin Kerja Sama Global
PLBN Motamasin Terima Kunjungan Konsulat Timor Leste, Bahas Isu Keimigrasian Antarnegara
Menteri Harus Mampu Membaca Tanda-tanda Zaman untuk Menggerakan Semangat Indonesia
MRP Desak Presiden Jokowi Pastikan Cakada 2024 Se-Tanah Papua Diisi Orang Asli Papua (OAP)
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas