INDONEWS.ID

  • Jum'at, 24/11/2017 12:44 WIB
  • Siang Ini Ribuan Massa FPI Gruduk Bareskrim Mabes Polri

  • Oleh :
    • hendro
Siang Ini Ribuan Massa FPI Gruduk Bareskrim Mabes Polri
ilustrasi massa FPI (istmewa)

Jakarta, INDONEWS.ID – Sekitar ribuan massa dari Front Pembela Islam (FPI) siang ini, setelah sholah jumat akan melakukan long march dari Masjid Cut Nyak Dien Menteng menuju Kantor Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Mabes Polri di kawasan Gambir Jakarta Pusat(24/11/2017).

Menurut Juru Sekjen FPI, Novel, aksi damai massa FPI ini untuk  menuntut penyidik Bareskrim Mabes Polri segera menuntas proses hukum Viktor Laiskodat terkait ujaran kebencian dan penistaan.

Baca juga : Paminal Mabes Polri Amankan 3 Anggota Polres Lampung Selatan, Diduga Terlibat Narkoba

Novel mengatakan, Ketua Fraksi Partai NasDem itu membuat gaduh dan memecah belah Bangsa Indonesia lantaran melontarkan perkataan yang menyinggung suku, agama, ras dan antargolongan (SARA).

Sementara itu, Jajaran Kepolsian Polda Metro Jaya dan Polres Metro Jakarta Pusat siap mengamankan aksi Front Pembelas Islam (FPI) yang memprotes politisi Partai Nasional Demokrat (NasDem) Viktor Laiskodat terkait dugaan penistaan.

Baca juga : Adik Mau Diracun dan Sekolahnya Hendak Dibakar, Pengacara Lapor ke Mabes Polri

Menurut Kabid Humas Polda Metro Kombes Argo Yuwono, pihaknya telah menempatkan personel untuk membackup personel dari Polres Jakarta Pusat dalam mengamankan aksi damai tersebut. "Untuk personel dari Polres Metro Jakarta Pusat dibantu Polda Metro Jaya," kata Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Komisaris Besar Argo Yuwono di Jakarta, Jumat (24/11).

Argo mengatakan aparat kepolisian menyiapkan petugas sesuai perkiraan jumlah pengunjuk rasa yang akan menggelar aksi.(hdr)

Baca juga : TIM DVI Rilis Daftar Korban Tewas Kebakaran Pertamina Plumpang

 

 

Artikel Terkait
Paminal Mabes Polri Amankan 3 Anggota Polres Lampung Selatan, Diduga Terlibat Narkoba
Adik Mau Diracun dan Sekolahnya Hendak Dibakar, Pengacara Lapor ke Mabes Polri
TIM DVI Rilis Daftar Korban Tewas Kebakaran Pertamina Plumpang
Artikel Terkini
Pelepasan 247 Calon Siswa Bintara Bakomsos dan Tamtama Polri Terpadu Tahun Angkatan 2024
Wujudkan Kemandirian Daerah, Kepala BSKDN Dorong Proyek Perubahan Jadi Inovasi
Dies Natalis ke-57, Universitas YARSI Wisuda 406 Sarjana dan Pascasarjana
Bamsoet: Sudahi Konflik, Mari Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran
PNM Excellence Award Bukti Nyata Apresiasi PNM Untuk Karyawan dan Unit Kerja Terbaik
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas