INDONEWS.ID

  • Kamis, 18/08/2022 07:40 WIB
  • Semarakkan HUT RI ke-77, KBRI Riyadh Gelar Upacara Bendera

  • Oleh :
    • Rikard Djegadut
Semarakkan HUT RI ke-77, KBRI Riyadh Gelar Upacara Bendera
Dalam rangka memperingati hari ulang tahun republik Indonesia HUT RI ke-77, KBRIRiyadh menyelenggarakan upacara Ppengibaran bendera merah putih pada Rabu, 17 Agustus 2022.

Jakarta, INDONEWS.ID - Dalam rangka memperingati hari ulang tahun republik Indonesia HUT RI ke-77, KBRIRiyadh menyelenggarakan upacara Ppengibaran bendera merah putih pada Rabu, 17 Agustus 2022.

Selama dua tahun terakhir, protokol kesehatan melarang masyarakat membuat keramaian akibat pandemi covid-19.

Baca juga : Peringati Hari Pahlawan, Eks Napiter se-Solo Raya Gelar Upacara Bendera di Tawangmangu

Namun, hari ini (Rabu, 17/8/22), dengan penuh semangat dan bangga memperingati HUT RI ke-77.

Upacara 17Agustus di KBRIRiyadh dihadiri seluruh staf KBRI Riyadh dan juga masyarakat Indonesia di Riyadh.

Baca juga : Jangan Lupa Datang! Rumah Sarwono Gelar Pesta Rakyat Meriahkan HUT RI ke-77

Setelah upacara HUT RI 77, Dubes Aziz menyerahkan sertifikat penghargaan kepada bapak Awad Umar Bagima dan bapak Marzuki Matta atas dedikasi dan pengabdian keduanya di KBRI Riyadh.

Penghargaan juga diberikan kepada seluruh anggota #Paskibra KBRI Riyadh.*

Baca juga : Sambut HUT RI ke-77, Lautan Berlian Gelar CSR Bagi Anak Pemulung
Artikel Terkait
Peringati Hari Pahlawan, Eks Napiter se-Solo Raya Gelar Upacara Bendera di Tawangmangu
Jangan Lupa Datang! Rumah Sarwono Gelar Pesta Rakyat Meriahkan HUT RI ke-77
Sambut HUT RI ke-77, Lautan Berlian Gelar CSR Bagi Anak Pemulung
Artikel Terkini
Menkes Ungkap Penyebab Rendahnya Penurunan Angka Prevalensi Stunting
Bakar SDN Inpres Pogapa Intan Jaya, TPNPB-OPM: Merdeka Dulu Baru Sekolah
Senyum Bahagia Rakyat, Pj Bupati Purwakarta Buka TMMD Ke-120 Kodim 0619/Purwakarta
Pemerintahan Baru Harus Lebih Tegas Menangani Kelompok Anti Pancasila
Apresiasi Farhan Rizky Romadon, Stafsus Kemenag: Kita Harus Menolak Tindak Kekerasan
Tentang Kami | Kontak | Pedoman Siber | Redaksi | Iklan
legolas